Afprilia, Isma
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan (JKIP)

Analisis Penerapan Budaya 5 S (Senyum, Salam, Sapa, Sopan, Santun) di SDN 78 Kota Bengkulu Anggreiny, Dwi; Afprilia, Isma; Pebriani, Rizia Dwi; Putri, Yarsi; Utami, Intan
Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan (JKIP) Vol. 5 No. 4 (2025): Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan (JKIP)
Publisher : Lembaga Riset dan Inovasi Almatani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55583/jkip.v5i4.1173

Abstract

Budaya 5S adalah salah satu penerapan budaya sekolah yang dikembangkan untuk menmbangun karakter sosial pada siswa. Setelah itu, penelitian ini menunjukan bahwa pernerapan budaya 5S sangat penting dalam membentuk karakter di SD Negeri 78 kota Bengkulu. 1) Bagaimana perilaku warga sekolah (guru, siswa, dan staff) dalam menerapkan senyum, sapa, dan salam di lingkungan? 2). Bagaimana cara sekolah mensosialisasikan budaya 5S kepada seluruh warga sekolah? 3). Apakah siswa memahami makna dan pentingnya budaya santun dan sopan dalam kehidupan sehari-hari? 4). Apa saja tantangan yang dihadapi sekolah dalam menerapkan budaya 5S secara menyeluruh? 5). Apa dampak penerapan budaya 5S terhadap hubungan antar sekolah? Tujuan penelitian ini yaitu, 1). Untuk mengetahui perilaku warga sekolah (guru, siswa, dan staff) dalam menerapkan 5S. 2). Untuk mengetahui cara sekolah mensosialisasikan budaya 5S kepada seluruh warga sekolah. 3). Untuk mengetahui makna dan pentingnya budaya santun dan sopan dalam kehidupan sehari-hari. 4). Untuk mengetahui tantangan yang dihadapi sekolah dalam menerapkan budaya 5S. 5). Untuk mengetahui dampak penerapan budaya 5S terhadap hubungan antar sekolah. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan menggunakan metode sumber data yang di peroleh dari tiga macam sumber yakni teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara dan dokumentasi