Widya Rahayu, Serly Kusnia Handayani
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH METODE MENGAJAR GURU TERHADAP MINAT SISWA PADA PELAJARAN BAHASA INDONESIA Budiman, Budiman; Hasyifa, Najwa; Intan Swastani, Nur Shella; Widya Rahayu, Serly Kusnia Handayani
Linguistik : Jurnal Bahasa dan Sastra Vol 8, No 2 (2023): LINGUISTIK: jurnal Bahasa & Sastra
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/linguistik.v8i2.291-298

Abstract

Pada penelitian ini adanya kecendrungan minat siswa dalam pembelajaran Bahasa Indonesia. Ada siswa yang memahami konsep dalam pembelajaran Bahasa Indonesia dan ada juga sebagian siswa yang sulit dalam pembelajaran Bahasa Indonesia tersebut. Hal tersebut dikarenakan adanya faktor metode guru dalam mengajar dan menyampaikan materinya. Penelitian ini bertujuan untuk melihat minat siswa dalam pembelajaran Bahasa Indonesia serta melihat bagaimana metode pengajaran guru terhadap siswa dalam pembelajaran Bahasa Indonesia. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif. penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif. Metode yang digunakan penelitian ini adalah survei dengan menyebarkan angket untuk kesiapan siswa bagaimana pengaruh metode mengajar guru terhadap minat siswa pada pelajaran bahasa indonesia. Hasil Penelitian ini menunjukan bahwa data dari responden kebanyakan menjawab “ya” dan “puas” dalam pembelajaran Bahasa Indonesia.Â