Jelianti Haga
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING DALAM PEMBELAJARAN IPA TENTANG ORGAN PERNAPASAN MANUSIA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SDN DANAU INA OESAPA Koro, Maxsel; Jelianti Haga; Netty E. A Nawa
Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar (JIPDAS) Vol 5 No 4 (2025): Vol. 5 No. 4 Edisi November 2025
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial dan Bahasa Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37081/jipdas.v5i4.3460

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA tentang “organ pernapasan manusia” melalui penerapan model pembelajaran Project Based Learning di kelas V SDN Danau Ina Oesapa. Jeni penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subjek penelitian adalah siswa kelas V SDN Danau Ina Oesapa. Instrumen yang digunakan dalam penelitian adalah: 1) Observasi, 2) Tes dan 3) Dokumentasi. Berdarakan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran Project Based Learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa dari siklus I ke siklus II dapat dilihat dai perolehan ketuntasan hasil belajar siswa pada siklus I yaitu 36% siswa yang tuntas, pada siklus II yaitu: 84% siswa yang tuntas. Hal ini membuktikan terjadinya peningkatan hasil belajar siswa dari siklus I ke siklus II.