This Author published in this journals
All Journal Abhakte
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGEMBANGAN MASYARAKAT MELALUI BUMDES NAGA MERAH DALAM UPAYA PENINGKATAN EKONOMI DESA Misbahatul Laily; Enza Resdiana; Nur Inna Alfiyah
Abhakte Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1 No 1 (2023): ABHAKTE
Publisher : Fakultas Sosial dan Ilmu Politik Universitas Wiraraja

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24929/abhakte.v1i1.2507

Abstract

AbstrakPengembangan masyarakat dilakukan sebagai upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakatdan menjadikan masyarakat yang lebih mandiri dengan memanfaatkan potensi dan kemampuanyang dimiliki oleh masyarakat. Salah satu upaya dalam pengembangan masyarakat yangdilakukan di Desa Talang Kecamatan Saronggi Kabupaten Sumenep yaitu melaluipemanfaatan adanya Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Naga Merah Desa Talang yang akanmemberikan dampak pada peningkatan ekonomi masyarakat desa. Penelitian ini bertujuanuntuk mengetahui Pengembangan Masyarakat Melalui BUMDes Naga Merah Dalam UpayaPeningkatan Ekonomi Desa (Studi di Desa Talang Kecamatan Saronggi). Penelitian tentangpengembangan masyarakat Desa Talang difokuskan pada tiga model 2 pengembanganmasyarakat yaitu pengembangan masyarakat lokal, perencanaan sosial dan aksi sosial. Metodeyang digunakan dalam penelitian adalah metode penelitian kualitatif dimana semua penjelasanmengenai pengembangan masyarakat melalui BUMDes Naga Merah sebagai upayapeningkatan ekonomi desa djabarkan secara deskriptif. Data dan hasil penelitian diperoleh darihasil observasi, wawancara dengan beberapa informan dan dokumentasi. Pengembanganmasyarakat melalui BUMDes Naga Merah terlihat dengan pemanfaatan potensi pertanian danproduk usaha rumahan, adanya usaha-usaha BUMDes Naga Merah yang sangat membantukebutuhan masyarakat Desa Talang serta terjalin kerjasama antara masyarakat denganBUMDes Naga Merah dalam bentuk join pruduk usaha, penyertaan modal usaha masyarakatdan pengelolaan hasil pertanian.Kata Kunci : Pengembangan Masyarakat, BUMDes, Ekonomi Desa