Koneksi
Vol 2, No 1 (2018): Koneksi

Analisis Fenomena Citizen Journalism dalam Membantu Jurnalisme Konvensional Membangun Berita Bermutu Bagi Masyarakat

Ulfa Rizkayana (Universitas Tarumanagara)
Eko Harry Susanto (Universitas Tarumanagara)
Ahmad Junaedi (Universitas Tarumanagara)



Article Info

Publish Date
02 Oct 2018

Abstract

Citizen journalism dapat didefinisikan sebagai praktik jurnalistik yang dilakukan oleh orang biasa bukan wartawan profesional yang bekerja di sebuah media. Fenomena citizen journalism yang terjadi pada saat ini berkaitan dengan participatory media culture theory yang dikemukakan oleh Henry Jenkins. Teori ini menguraikan cara-cara di mana budaya media baru menawarkan khalayak untuk secara bersama-sama mengambil peran sebagai konsumen media dan produsen media sekaligus. Dalam participatory media culture masyarakat dapat lebih mudah merespon dan memberikan konstribusi dan pesan kepada media. Penelitian ini bersifat kualitatif deskriptif dengan metode studi kasus dalam program berita citizen journalism di Metro TV. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa citizen journalism turut memiliki andil dan peranan besar dalam penyajian berita oleh media konvensional kepada masyarakat.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

koneksi

Publisher

Subject

Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Koneksi (E-ISSN : 2598 - 0785) is a national journal, which all articles contain student's writing, are published by Faculty of Communication Universitas Tarumanagara. Scientific articles published in Koneksi are result from research and scientific studies conduct by Faculty of Communication ...