SeBaSa: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Vol 1, No 2 (2018): Jurnal SeBaSa

Register dalam Komunikasi Waria di Kembang Kuning Surabaya

Damayanti, Rini ( Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Wijaya Kusuma Surabaya)



Article Info

Publish Date
28 Nov 2018

Abstract

Register merupakan ragam bahasa yang dipergunakan untuk maksud tertentu, sebagai kebalikan dari dialek sosial atau regional (yang bervariasi karena penuturnya) register ini dapat dibatasi menjadi lebih sempit dengan acuan pada pokok ujaran. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendapatkan gambaran-gambaran secara deskriptif tentang register, bahasa Waria dalam komunikasi sehari- hari di kawasan Kembang Kuning Surabaya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif. Objek dalam penelitian ini adalah waria di kawasan Kembang Kuning Surabaya. Teknik yang digunakan pada peneliti ini adalah teknik rekam, transkip/catat yang digunakan untuk mencatat hasil percakapan. Berdasarkan pemaparan hasil penelitian dan pembahasan, maka disimpulkan terdapat beberapa jenis kalimat yang digunakan oleh komunitas Waria di kawasan Kembang Kuning Surabaya yang meliputi kalimat berita (deklaratif), kalimat tanya (interogatif), dan kalimat perintah (imperatif).Kata Kunci: register, waria

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

sbs

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

SEBASA: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia adalah berkala ilmiah yang dipublikasikan oleh Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia FKIP Universitas Hamzanwadi. Jurnal ini menerima artikel dari dosen, peneliti, mahasiswa, atau pemerhati yang berupa hasil penelitian, hasil ...