Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah adapengaruh pendekatan Contextual Teaching and Learning (CTL)dengankelompok kecil terhadap hasil belajar matematika. Metode yang digunakandalam penelitian ini adalah metode eksperimen. Populasinya adalah SiswaKelas VIII Semester genap SMP Negeri 26 Bandar Lampung. Sampel terdiridari 2 kelas yaitu VIII A sebagai kelas eksperimen yang berjumlah 25 siswadan kelas VIII C sebagai kelas kontrol yang berjumlah 25 siswa denganteknik cluster random sampling. Instrumen dalam penelitian inimenggunakan tes essay. Analisis data menggunakan metode statistiksederhana dengan rumus t-tes sebagai berikut :t = x 1 − x 2 s1n1+1 n2dengan s =n1−1 s1 2+ n2−1 s2 2n1+n2−2Berdasarkan hasil pengujian hipotesis diperoleh harga t hit = 4,34 dari tabledistribusi pada taraf signifikan 5% diketahui tdaf = t(1-1/2 ï¡) = 2,02 dan tdaf =t(1- α) = 1,68. Terbukti thit > tdaf .
Copyrights © 2014