MULTINETICS
Vol 3, No 2 (2017): MULTINETICS NOPEMBER (2017)

Low Poly Modelling Interior Restoran pada Film Animasi 3D “Perjalanan Rempah-Rempah”

Sonjaya, Iwan (Unknown)
Zahra, Afifah (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Nov 2017

Abstract

Cimahi Creative Association atau biasa disebut CCA adalah suatu tempat/wadah dimana orang-orang kreatif berkumpul, belajar bersama, dan mengolah kemampuan serta potensi yang dimiliki di bidang telematika. Lembaga CCA menerima siswa/i dan mahasiswa/i magang di lembaganya. Setiap peserta magang dituntut untuk memiliki karya yang bermanfaat untuk masyarakat. Oleh karena itu, dibuatlah sebuah film animasi 3 dimensi berjudul “Perjalanan Rempah-Rempah”. Film tersebut bertujuan untuk memberikan edukasi kepada masyarakat tentang sejarah perjalanan rempah-rempah. Pembuatan film ini fokus dalam modeling interior restoran secara low poly menggunakan software Blender

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

multinetics

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Multinetics is a peer-reviewed journal is published twice a year (May and November). Multinetics aims to provide a forum exchange and an interface between researchers and practitioners in any computer and informatics engineering related field. Scopes this journal are Content-Based Multimedia ...