SULTANIST: Jurnal Manajemen dan Keuangan
Vol. 4 No. 2 (2016): Desember

ANALISIS LAPORAN ARUS KAS UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA PT INDOFOOD SUKSES MAKMUR, TBK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Sianipar, Lasmaria Ulan Sari (Unknown)
siregar, Liper (Unknown)
Jubi, Jubi (Unknown)
Susanti, Elly (Unknown)



Article Info

Publish Date
17 Aug 2018

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran laporan arus kas danuntuk mengetahui kinerja keuangan PT Indofood Sukses Makmur, Tbk yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif, metode deskriptif komparatif dan metode induktif.Objek penelitian ini adalah PT Indofood Sukses Makmur, Tbk yang terdaftar di Bursa efek Indonesia periode 2011-2015.Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa analisis rasio arus kas untuk mengukur kinerja keuanganPT Indofood Sukses Makmur, Tbk yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dapat diketahui bahwa rasio arus kas menunjukkan kondisi keuangan yangkurangbaik, karenadari delapanrasioyang diperhitungkandalammenilai kinerja keuangan seluruhnya menunjukkan trend yang cenderung menurun.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

sultanist

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal ini merupakan jurnal manajemen karya ilmiah seleksi terbaik dan layak untuk dimuat yang dikelola oleh TIM STIE Sultan Agung Pematangsiantar. Jurnal terbit secara berkala pada bulan Juni dan Desember. Semoga Jurnal ini memberikan kontribusi dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan memberi ...