Psikologi Konseling: Jurnal Kajian Psikologi dan Konseling
Vol 10, No 1 (2019): Jurnal Psikologi Konseling

HUBUNGAN ANTARA EFIKASI DIRI AKADEMIK DENGAN PENYESUAIAN DIRI PADA MAHASISWA BARU PROVINSI NTT YANG MERANTAU DI UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

Toar Shamgar Mamesah (Universitas Kristen Satya Wacana)
Ratriana Y.E Kusumiati (Universitas Kristen Satya Wacana1)



Article Info

Publish Date
02 Jul 2019

Abstract

AbstrakPenelitian ini berujuan untuk mengetahui hubungan antara efikasi diri akademik dengan penyesuaian diri pada mahasiswa baru provinsi NTT yang merantau di UKSW Salatiga Responden dalam penelitian ini berjumlah 51 orang.Variabel efikasi diri akademik diukur dengan menggunakan Academic Self-Efficacy Scale yang dirancang khusus oleh Muhammed Ashraf. Variabel penyesuaian diri diukur dengan skala yang dikembangkan dari teori Schneider (1964)..Koefisien korelasi yang diperoleh sebesar 0.564 dengan nilai signifikansi 0,000 (p < 0,05). Kesimpulan dari penelitian ini adalah adanya hubungan yang positif antara efikasi diri akademik dengan penyesuaian diri pada mahasiswa baru provinsi NTT yang merantau di Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.Kata Kunci :Efikasi Diri Akademik; Penyesuaian Diri; Mahasiswa Baru

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

Konseling

Publisher

Subject

Education Other

Description

Jurnal PSIKOLOGI KONSELING diterbitkan oleh Jurusan Psikologi Pendidikan dan Bimbingan Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Medan yang bertujuan untuk publikasi karya ilmiah, studi literatur, studi kasus, dan laporan hasil penelitian. Jurnal PSIKOLOGI KONSELING merupakan wadah bagi peneliti, ...