JRMSI - Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia
Vol 10 No 2 (2019): Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia

ANALISIS PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN RE & PROPERTI DI INDONESIA

Ahmad Azmy (Universitas Tanri Abeng)
Ayu Lestari (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Sep 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari rasio keuangan yaitu Current Ratio, Debt To Equity Ratio, Earning Per Share, Price Earning Ratio, dan Debt To Equity Ratio terhadap harga saham perusahaan sub sektor Property dan Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Hasil penelitian menghasilkan nilai adjusted R-Square sebesar 56%. Secara simultan variabel Current Ratio (CR), Debt To Equity Ratio (DER), Earning Per Share (EPS), Price Earning Ratio (PER), dan Return On Equity (ROE) berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Sedangkan secara parsial hanya variabel Debt To Equity Ratio (DER), Earning Per Share (EPS), dan Return On Equity (ROE) yang berpengaruh signifikan terhadap harga saham sedangkan Current Ratio (CR) dan Price Earning Ratio (PER) tidak berpengaruh signifikan terhadap harga saham.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

jrmsi

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia: JRMSI published since 2010. Registred with code of E-ISSN 2301-8313. JRMSI contains article related to the field of management, including financial management, marketing management, human resource management, strategic management, operations management, and ...