Al-Qalb : Jurnal Psikologi Islam
Vol 7, No 2 (2016)

KONFLIK PERAN GANDA WANITA BERKARIR

Riskasari, Windah (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Oct 2019

Abstract

Ibu bekerja adalah seorang wanita yang berperan sebagai ibu rumah tangga tetapijuga bekerja diluar rumah sebagai wanita karir.Bagi ibu bekerja tidaklah mudah untukmenjalani kedua perannya.Dalam hal ini ibu bekerja dapat memiliki kinerjayangberbeda.Penelitian ini adalah penelitian kepustakaan terhadap berbagai macam konflik yang timbul pada wanita yang berkarier.faktor faktor yang mempengaruhi prestasi kerja adalah kecakapan, pengalaman, dan kesungguhan. Fakor yang mempengaruhi pencapaian kinerja adalah faktor kemampuan (ability) dan faktor motivasi (motivation).  Pengertian Konflik Peran Ganda. Greenhaus dan Beutell (1985) mendefinisikan konflik peran ganda sebagai suatu bentukkonflik antar peran dimana tekanan-tekanan dari pekerjaan dan keluarga saling tidak cocok satu sama lain. Seseorang akan menghabiskan waktu yang lebih untuk digunakan dalam memenuhi peran yang penting bagi mereka, oleh karena itu mereka bisa kekurangan waktu untuk peran yang lainnya. Hal ini bisa meningkatkan kesempatan seseorang untuk mengalami konflik peran

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

alqalb

Publisher

Subject

Humanities Education

Description

This journal accepts scientific articles or research reports in general areas of psychology such as education, clinical, industrial and organizational, and religious social psychology. However, the main focus of this journal is the development of Islamic psychology so that this topic will dominate ...