Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis
Vol 12, No 1 (2016): Value Added - Manajemen UNIMUS

ANALISIS KEPEMIMPINAN ISLAM TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus Pada PT. Bank Mumalat Indonesia Tbk, Cabang Semarang)

Miftachul Jannah (Unknown)
Suwardi Suwardi (Unknown)
Setia Iriyanto (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Oct 2017

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan menjelaskan pengaruh antaravariabel Gaya Kepemimpinan Islam terhadap Kinerja Karyawan, menganalisis dan membuktikan bahwa terdapat pengaruh positif antara Karakter Persona Islami terhadap Kinerja Karyawan, menganalisis dan membuktikan bahwa terdapat pengaruh positif antara Etika Kerja Islam terhadap Kinerja Karyawan pada PT Bank Muamalat Indonesia Tbk. Cabang Semarang. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa Gaya Kepemimpinan Islam tidak berpengaruh positif terhadap Kinerja Karyawan, Karakter Persona Islami berpengaruh positif signifikan terhadap Kinerja Karyawan, Etika Kerja Islam berpengaruh positif signifikan terhadap Kinerja Karyawan.Kata kunci: Gaya Kepemimpinan Islam, Karakter Persona Islami, Etika Kerja Islam, Kinerja Karyawan.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

vadded

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Value Added: Majalah Ekonomi dan Bisnis strives to publish scientific research articles reporting empirical results as well as conceptual ideas in the field of management, such as strategic management, marketing management, human resources management, technology management, finance management, ...