Penelitian ini bertujuan untuk memberikaninformasi tentang: faktor internal dan eksternalyang mempengaruhi kesulitan belajar ketrampilanmenjahit. Jenis penelitian adalah deskriptif kuantitatif.Teknik penentuan sampel menggunakan tabel Isaacdan Michael taraf kesalahan 5% diperoleh 79 siswa.Metode pengumpulan data menggunakan angketdan dokumentasi. Uji validitas menggunakan korelasiProduct Moment dan reliabilitas dengan Cronbach’sAlpha. Hasil uji validitas diperoleh 3 item gugur nilaiAlpha = 0,887. Teknik analisis data menggunakananalisis deskriptif dengan menghitung Mean, Median,Modus, dan Standar Deviasi.Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktorinternal meliputi: aspek motivasi mendapat hasil rerata79,91%, aspek minat 82,59%, dan aspek sikap 80,22%.Keseluruhan indikator internal dalam kategori tinggifrekuensi relatif 54,53%. Faktor eksternal meliputi:aspek lingkungan keluarga mendapat hasil rerata83,47%, aspek lingkungan sekolah 80,51% dan aspeklingkungan masyarakat 65,70%. Keseluruhan indikatoreksternal dalam kategori cukup dengan frekuensi54,43%. Faktor yang paling mempengarui kesulitanbelajar ketrampilan menjahit adalah faktor internal.
Copyrights © 2018