Jurnal Ekobistek
Vol 3, No 1 (2014): Jurnal Ekobistek UPI "YPTK" Padang

Pengembangan Aplikasi Data Pasien . . . 54 PENGEMBANGAN APLIKASI DATA PASIEN PUSKESMAS ANDURING KAYU TANAM SECARA TERKOMPUTERISASI DENGAN MENGGUNAKAN DAN MEMANFAATKAN APLIKASI BAHASA PEMROGRAMAN JAVA DAN My SQL

Jaya, Eko Amri (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Aug 2016

Abstract

Abstrak - Sistem yang digunakan untuk penyimpanan informas data di puskesmas anduring balah air ini dalam bentuk tumpukan map tiap pasien, masih sangat sederhana atau pun manual, hanya dengan menggunakan system yang seperti ini masih sangat sederhana sehingga kurangnya ketertarikan pegguna informasi. Maka dari itu penulis akan lebih mengembangkan lagi system informasi dari system manual menjadi terkomputerisasi sehingga data pasien di puskesmas ini dapat selalu terjaga di dalam file data yang akan di buat oleh penulis, sehingga biasa meningkatkan kualitas suatu puskesmas dari system lama atau manual menjadi terkomputerisasi. Kata Kunci : pasien, komputerisasi

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

EKOBISTEK

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Education Environmental Science Social Sciences

Description

Jurnal EKOBISTEK (Ekonomi, Bisnis dan Teknologi) adalah jurnal yang dipublikasi oleh Universitas Putra Indonesia YPTK Padang Sumatera Barat Indonesia. Jurnal EKOBISTEK terbit dua kali setahun yaitu, pada bulan Juni dan Desember. Jurnal EKOBISTEK menerima dan menerbitkan artikel-artikel ilmiah dari ...