Jurnal Penelitian Perikanan Indonesia
Vol 8, No 6 (2002): (Vol.8 No.6 2002)

ISOLASI DAN KARAKTERISASI SENYAWA GLIKOSAMINOGLIKAN DARI ORGAN IKAN PARI (Trygon sepfren)

Thamrin Wikanta (Pusat Riset Pengolahan Produk dan Sosial Ekonomi Kelautan dan perikanan)
Riyadini Perwita (Fakultas Farmasi Universitas Pancasila)
Prih Sarnianto (Fakultas Farmasi Universitas Pancasila)
Murdinah Murdinah (Pusat Riset Pengolahan Produk dan Sosial Ekonomi Kelautan dan perikanan)



Article Info

Publish Date
21 Mar 2017

Abstract

Tulisan ini melaporkarq hasil penelitian tentang isolasi dan karakterisasi senyawaglikosaminoglikan dari beberapa organ ikan pari (Trygon sephen) yang mencakup proses ekstraksi melalui tahapan pencernaan, presipitasi dan pemurnian, serta identifikasi senyawa menggunakan teknik spektrofotometri inframerah, khromatografi cair kinerja tinggi dan elektroforesis.

Copyrights © 2002






Journal Info

Abbrev

jppi

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology

Description

Jurnal Penelitian Perikanan Indonesia accepts articles in the field of fisheries, both sea and inland public waters. The journal presents results of research resources, arrest, oceanography, environmental, environmental remediation and enrichment of fish ...