Turast: Jurnal Penelitian dan Pengabdian
Vol 5, No 2 (2017)

HISTORIOGRAFI ISLAM MELAYU-NUSANTARA: Dari Sejarah Konvensional Menuju Sejarah Total

Lukmanul Hakim (Fakultas Adab dan Humaniora UIN Imam Bonjol Padang)



Article Info

Publish Date
11 Jul 2019

Abstract

Tujuan tulisan ini adalah untuk merekonstruksi arah baru historiografi Islam Melayu-Nusantara dewasa ini.Metode penelitian yang dipakai adalah metode penelitian sejarah dengan pendekatan historiografi. Arah baruhistoriografi Islam Melayu-Nusantara baik secara kuantitatif maupun kualitatif mengalami perkembangansecara signifikan. Secara kuantitatif, dilihat dengan munculnya karya-karya sejarah, baik ditulis sejarawandari dunia Melayu-Nusantara sendiri maupun sejarawan asing. Karya-karya tersebut bisa merupakan sejarahlokal maupun Nusantara, dan global. Karya-karya sejarah ini telah memberikan sumbangan yang signifikanbagi upaya pemahaman yang lebih akurat terhadap sejarah Melayu-Nusantara secara keseluruhan. Sedangkanpeningkatan kualitatif terlihat, misalnya dari penggunaan metodologi yang semakin komplek, melibatkansemakin banyaknya ilmu bantu, khususnya ilmu-ilmu humaniora, misalnya antropologi, dan ilmu-ilmusosial seperti sosiologi, ilmu politik, ilmu komunikasi, ilmu psikologi, ilmu ekonomi dan lain-lain. Karenaitu, sejarah kini semakin sosiologis atau semakin antropologis. Sebaliknya, ilmu-ilmu sosial dan humaniorajuga semakin banyak menggunakan bantuan ilmu sejarah.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

turast

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences Other

Description

Turast: Jurnal Penelitian dan Pengabdian, is published by the Institute for Research and Community Service, Imam Bonjol Padang State Islamic University. This journal is published twice a year January-June and July-December. Turast publishes the results of research and community service in various ...