Pawon: Jurnal Arsitektur
Vol 4 No 01 (2020): PAWON : Jurnal Arsitektur

PERANCANGAN STREET FURNITURE PADA RUANG TERBUKA PUBLIK KLOJEN KULINER HERITAGE KOTA MALANG

Putri Herlia Pramitasari (Institut Teknologi Nasional Malang)
Maria Istiqoma (Institut Teknologi Nasional Malang)
Sri Winarni (Institut Teknologi Nasional Malang)



Article Info

Publish Date
29 Jan 2020

Abstract

Elemen fisik sarana prasarana pejalan kaki memiliki peran yang vital dalamperancangan ruang terbuka publik. Tatanan elemen street furniture padakondisi eksisting kawasan Klojen Kuliner Heritage belum optimal dariaspek fungsi, tata visual, juga lingkungan dalam pemenuhan kebutuhandan kenyamanan pengguna pada ruang terbuka publik. Metodeperancangan glassbox melalui pendekatan desain yang rasional dijadikansebagai pendekatan perancangan dalam tahap pengembangan desainelemen fisik pejalan kaki pada objek studi dengan analisis deskriptif.Perancangan elemen penanda berupa gate serta jalur pedestrian menjadifokus pengembangan desain pada kajian ini. Desain elemen streetfurniture dirancang berkarakter dan edukatif untuk memperkuat citra danidentitas kawasan.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

pawon

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Engineering Environmental Science Other

Description

Karya ilmiah sebagai wacana ilmu pengetahuan dan teknologi bidang arsitektur semakin beragam dengan pemaparan dari pelbagai sisi. Apapun bentuknya, ini adalah suatu pemahaman aspek dunia arsitektur yang semakin kompleks dan berkembang sesuai dengan tuntutan globalisasi. Jurnal Pawon akan selalu ...