Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompetensi profesional guru terhadap minat belajar kimia siswa kelas XI IPA 1 dan XI IPA 2 di MAN 1 Semarang. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dan kuantitatif dengan metode pengumpulan data kuisioner, wawancara, dan observasi.
Copyrights © 2017