Traksi : Majalah Ilmiah Teknik Mesin
Vol 10, No 2 (2010): TRAKSI

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN KATUP BERBASIS LIMBAH ALUMUNIUM POSH

H.Samsudi Raharjo (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Oct 2012

Abstract

Penelitian bertujuan untuk membuat katup  berbasis limbah alumunium posh dari komponen; sock absorber, Creative factory dan Connector  jaringan listrik serta karakterisasi  alumunium sebelum dan sesudah dibentuk prototype katup. Komponen otomotif dari bahan alumunium posh pada dasawarsa ini mulai digemari, sampai demam komponen kinclong asal Thailand sehingga produksi Posh melanda masyarakat penggemar otomotif Indonesia. Posh punya banyak merk ; merk posh racing, posh factory, creative factory, Keluhan tentang bahan alumunium posh masalah mudah aus, yang merupakan permasalahan penelitian.  Metode penelitian dipakai pendekatan eksperimen, pembuatan pola dan cetakan,  Hasil penelitian menunjukan Kekerasan katub hasil reverse engineering secara signifikan menyamai kekerasan posh alinya 93,60 HB hasil reverse  mencapai 89,55  HB. Kata Kunci : Aluminium Posh, Katup, Kekerasan, Limbah

Copyrights © 2010






Journal Info

Abbrev

jtm

Publisher

Subject

Energy Engineering

Description

TRAKSI (eISSN 2579-9738 / ISSN 1693-3451) adalah Majalah Ilmiah Teknik Mesin Universitas Muhammadiyah Semarang (UNIMUS) dengan cakupan bidang material teknik, konversi energi dan manjfaktur. Jurnal ini terbit 2 kali dalam satu ...