Tadrisuna : Jurnal Pendidikan Islam dan Kajian Keislaman
Vol 1 No 2 (2018): September 2018

PENGARUH PERHATIAN ORANGTUA RANTAU TERHADAP KARAKTER ANAK DESA GUNUNGTEGUH SANGKAPURA BAWEAN

Wardah, Amil Cholisna (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Sep 2018

Abstract

Penelitian ini hendak memaparkan bagaimana perhatian orangtua yang merantau terhadap perkembangan karakter anak di Desa Gunungteguh Bawean. Di Desa ini terdapat puluhan penduduk yang mencari mata pencaharian ke luar negeri, sementara anak-anaknya ditinggal di desa bersama keluarga lain seperti nenek, bibi, atau bahkan hanya dititipkan ke tetangga. Kepergian orangtua merantau otomatis merampas hak asuh dan pendampingan anak-anak tersebut, tidak ada lagi yang memperhatikan pendidikan, pola asuh, dan pengawasan anak-anak tersebut. Metode kualitatif yang digunakan dalam tulisan ini untuk memotret kondisi anak-anak yang ditinggal merantau oaring tua mereka, bagaimana perkembangan karakter mereka, siapa yang mempengaruhi dan bagaimana pola asuh keluarga.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

tadrisuna

Publisher

Subject

Religion Education Other

Description

the aim is how to share the idea in all paper into international. Tadrisuna : Jurnal Pendidikan Islam dan Kajian Keislaman, This journal was published by the STIT Raden Santri Gresik Islamic Education Study Program (PAI) twice a year in April and September with the concentration of Islamic ...