Knowledge Society merupakan modal ekonomi masa depan setiap
bangsa. Ilmu pengetahuan bukan hanya sejajar dengan tenaga kerja, kapital, dan
tanah, akan tetapi merupakan soko guru utama pertumbuhan ekonomi. Peran ilmu
pengetahuan dan penguasaan keterampilan memberikan sumbangan kompetitif dan
komparatif dalam persaingan ekonomi. Pertumbuhan ekonomi suatu bangsa sangat
ditentukan oleh kualitas sumber daya manusianya. Sumber daya manusia yang
berkualitas merupakan modal penciptaan dan pemanfaatan teknologi-teknologi, yang
memicu efisiensi dan efektivitas produksi. Perlu disusun grand design strategi pengembangan ekonomi dalam jangka
pendek, menengah, dan jangka panjang. Selanjutnya berdasarkan grand design ekonomi bidang pendidikan mengembangkan manpower
planning melalui pembelajaran
Copyrights © 2006