Jurnal Teknodik
Jurnal Teknodik Vol.XVI No.1 Maret 2012

Kreativitas Dalam Pengembangan Media Video/Televisi Pembelajaran

Bambang Warsita (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Aug 2013

Abstract

Untuk menghasilkan media video/televisi pembelajaran yang berkualitas sesuai dengan kompetensi atau tujuan yang akan dicapai, pengembangan media video/televisi pembelajaran membutuhkan serangkaian kemampuan kreativitas, baik kemampuan berpikir kreatif maupun sikap kreatif. Pengetahuan yang harus dikuasai dalam pengembangan media video/televisi pembelajaran adalah pengetahuan tentang media televisi itu sendiri, pengetahuan tentang perancangan (analisis kebutuhan, penyusunan GBIM, teknik penulisan naskah), dan pengetahuan tentang pelaksanaan teknis produksi serta evaluasi. Oleh karena itu, perlu menumbuhkembangkan dan memberdayakan kreativitas tim pengembang media video/ televisi pembelajaran. Akhirnya dapat dihasilkan media video/televisi pembelajaran yang berkualitas secara teknis dan sesuai dengan kebutuhan sasaran/peserta didik.

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

jurnalteknodik

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Scope: The scope of TEKNODIK Journal is about Educational Technology (Learning), as a discipline, subject material, or profession. The process of activities includes Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation (ADDIE). The scope of TEKNODIK Journal is not only in the form of study, ...