Jurnal Analisa
Vol 5, No 2 (2019): Volume 5 Nomor 2 Tahun 2019

Pembelajaran matematika berbasis android untuk meningkatkan kemampuan komunikasi matematika di SMP

Asep Jihad (Unknown)
Aan Lasmanah (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Dec 2019

Abstract

Perkembangan teknologi menuntut peningkatan kompetensi guru matematika dengan mengembangkan pembelajaran berbasis teknologi satunya membuat media pembelajaran matematika berbasis android. Penelitian eksperimen, bertujuan menganalisis peningkatan kemampuan komunikasi matematik  siswa melaluim pembelajaran berbasis androrid, hasil penelitian menunjukan bahwa pembelajaran berbasis android dapat meningkatkan kemampuan kounikasis matematika siswa SMP

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

analisa

Publisher

Subject

Education

Description

Journal Analysa Is a Journal published by Department Mathematics Education Faculty of Tarbiyah and Teacher Training UIN Sunan Gunung Djati Bandung, Starting Year 2013. Emphasizing On Aspects Related to Mathematics Learning Include: Curriculum, Strategy / Method, Learning Media, Evaluation, ...