INOTEKS : Jurnal Inovasi Ilmu Pengetahuan, Teknologi, dan Seni
Vol 22, No 1 (2018)

LABELING KEMASAN SEBAGAI UPAYA PENGEMBANGAN PEMASARAN KERIPIK SALAK PONDOH PADA KELOMPOK WANITA TANI SRIKANDI DAN KARYA BHAKTI

Arvianti, Eri Yusnita (Unknown)
Indrihastuti, Poppy (Unknown)
Novitawati, Retno Ayu Dewi (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Mar 2020

Abstract

Salak pondoh merupakan salah satu jenis buah salak yang cukup diminati masyarakat. Kegiatan pengabdian berupa Iptek bagi Masyarakat (IbM) kepada kelompok wanita tani Srikandi dan Karya Bhakti dilakukan dengan tujuan untuk meningkatkan keterampilan produksi, pengemasan, dan pemasaran guna menunjang omset penjualan dan nilai tambah keripik salak yang sedang mereka usahakan. Metode yang digunakan dalam pengabdian ini adalah metode pendampingan dan pendidikan kepada masyarakat setempat, khususnya bagi anggota kelompok wanita tani Srikandi dan Karya Bhakti. Hasil pengabdian ini adalah telah diterapkan mesin pengolah vacuum frying, branding pengemasan, dan labeling pada produk keripik salak pondoh.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

inotek

Publisher

Subject

Arts Humanities Computer Science & IT

Description

Inotek is a journal that publishes scientific articles related to the application of science and technology, vouchers, entrepreneurship, and a range of other community services that meet the qualification criteria. However, this journal also contains the results of research in the form of ...