Sainstek
Vol 1, No 3, 2006

MAGING RESERVOIR PADA MEDIA ANISOTROPI

Yunginger, Raghel (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Nov 2006

Abstract

Proses Pencitraan suatu reservoir dari data seismik untuk lapisan anisotropi dapat diamati melalui pemodelan fisis penjalaran gelombang P yang menggunakan sumber gelombang ultrasonik. Model media anisotropi mengunakan bahan phenolic resin, dengan paramaeter dilakukan akusisi data Walkaway VSP transmisi. Data pemodelan fisis ini dapat menampilkan variasi perubahan velocity untuk gelombang P. SV, dan SH terhdap perubahan offset atau susdut group. Dengan demikian pemodelan fisis ini dapat digunakan untuk ferifikasi suatu model numerik untuk melakukan estimasi parameter anisotropi dari suatu data seismik, sedangkan metode numerik dapat digunakan untuk mengestimasi paramater anisotropi dari data lapangan.

Copyrights © 2006