Seiring perkembangan bisnis yang diserlai persaingan yang begitu ketatsekarang ini, banyak hal yang muncul yang turut mempengaruhi kehidupanperekonomian kita, terutama adanya inflasi yang memberikan dampakyang begitu besar bagi perekonomian Indonesia dan terasa hingga kini.Untuk menjaga berkembangnya perusahaan diperlukan langkah-langkahuntuk lebih meningkatkan laba yang hams diperoleh perusahaan. Olehsebab itii diperlukan suatu usaha untuk menggunakan suatu metode dalammengetahui kombinasi penggunaan faktor produksi dari produk yangdlbuat serta kombinasi dari produk yang akan dihasilkan. Untuk mengatasihal ini penulis menggunakan linear programing dengan metode simpleks.Dari hasil penelitian didapat bahwa perusahaan akan mendapat keuntunganmaksimal dari 2 kombinasi tahu per kilogramnya sebesar Rp.3.245,00 ataumendapatkan keuntungan maksimal keseluruhan sebesar Rp.2.041.105, 00jika perusahaan memproduksi tahu putih 455 kg dan untuk tahu kering sebanyak 174 kg per hari. Kombinasi optimal dari 2 jenis tahu tersebut agarmemperoleh keuntungan maksimal adalah 445 unit untuk tahu putih dan 174 unit untuk tahu goreng.
Copyrights © 2012