UG Journal
Vol 7, No 3 (2013)

PENGARUH BAURAN PEMASARAN, PERILAKU KONSUMEN DAN LINGKUNGAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN BLACKBERRY DI BEKASI

Mariani, Septi (Unknown)
Indira, Christera Kuswahyu (Unknown)
Martha, Ria (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Aug 2015

Abstract

Penelitian ini merupakan studi tentcing bauran pemasaran, perilaku konsumeit(gaya hidup, motivcisi, persepsi, pembelajaran) dan lingkangan (kelompok acuan)terhadap keputusan pembelian Blackberry di lingkup konsumen seluler MallMetropolitan Bekcisi secara simultan, serta mengetahui variabel yang berpengaruhdorninan terhadap keputusan pembelian Blackberry di lingkungan MallMetropolitan Bekasi. Sebanyak 50 responden diambil secara acak. Hasil UjiANOVA yang memperlihatkan nilai Fhilwlÿlebih besar dari Flabel (2,981 > 2,124).berarti terdapat pengaruh yang sigmfikan secara simultan antara variabel-variabel yang terdiri dari bauran pemasaran (produk, harga, promosi, distribusi),individu konsumen (gaya hidup, motivasi, persepsi, pembelajaran) dan pengaruhlingkungan (kelompok acuan), terhadap keputusan pembelian Blackberry (Y) .Variabel dominan dalam penelitian ini adalah persepsi yang mempengaruhikeputusan pembelian Blackberry.

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

ugjournal

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Health Professions

Description

UG Jurnal merupakan kumpulan jurnal penelitian dari semua fakultas yang ditulis oleh Dosen dan Mahasiswa Universitas Gunadarma. UG Jurnal terbit tiap sebulan sekali dan tiap bulannya memuat jurnal dari berbagai ...