ELKHA : Jurnal Teknik Elektro
Vol 2, No 1 (2010): Edisi Bulan Maret

Desain dan Simulasi Filter FIR Menggunakan Metode Windowing

Mooniarsih, Neilcy T (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 May 2012

Abstract

Abstract Filter didefinisikan sebagai alat atau proses memisahkan suatu elemen dari campuran elemen elemen atau rangkaian yang melewatkan pita frekuensi tertentu yang diinginkan dan meredam pita frekuensi lainnya. Filter digital sangat dibutuhkan oleh sistem elektronika. Filter digital dibagi menjadi dua yaitu IIR (Infinite Impulse Response) dan FIR (Finite Impulse Response). Salah satu metode perancangan filter digital FIR adalah metode windowing. Dalam penelitian ini digunakan empat jenis window yaitu Rectangular, Hanning, Hamming dan Blackman. Filter yang dirancang adalah filter lowpass. Keywords filter digital, windowing, Rectangular, Hamming, Hanning, Blackman

Copyrights © 2010






Journal Info

Abbrev

Elkha

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Energy Industrial & Manufacturing Engineering

Description

The ELKHA publishes high-quality scientific journals related to Electrical and Computer Engineering and is associated with FORTEI (Forum Pendidikan Tinggi Teknik Elektro Indonesia / Indonesian Electrical Engineering Higher Education Forum). The scope of this journal covers the theory development, ...