Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK)
Vol 6, No 4 (2017): April 2017

SUPERVISI AKADEMIK OLEH KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN SDN 02 BENGKAYANG

Adiyanto, . (Unknown)
., Wahyudi (Unknown)
., Sukmawati (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Apr 2017

Abstract

Abstrak : Penelitian ini bertujuan: 1) efektivitas supervisi akademik pengawas dalam meningkatkan kompetensi profesional guru Pendidikan Agama Kristen di SDN 02 Bengkayang, 2) kendala yang dihadapi Kepala Sekolah dalam melakukan supervisi akademik, dan solusi agar supervisi akademik Kepala Sekolah dapat meningkatkan kompetensi profesional guru Pendidikan Agama Kristen di SDN 02 Bengkayang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Penelitian dilakukan di SDN 02 Bengkayang dengan waktu penelitian selama 4 bulan. Data dikumpulkan dengan wawancara, observasi dan dokumentasi. Teknik keabsahan data menggunakan triangulasi sumber. Analisis data menggunakan analisis model interaktif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) supervisi akademik yang dilakukan Kepala Sekolah cukup efektif dalam meningkatkan Kompetensi profesional guru Pendidikan Agama Kristen 2) Hambatan yang dialami Kepala Sekolah dalam supervisi akademik adalah kurangnya waktu untuk melakukan kegiatan supervisi akademik. 3) Solusi dari kendala tersebut adalah pelimpahan tugas kepada guru senior untuk melakukan supervisi akademik.   Kata kunci: Efektivitas supervisi Akademik, Kompetensi Profesional Guru.   Abstract : This study: 1) the effectiveness of the supervision of an academic supervisor in enhancing the professional competence of teachers Christian education at SDN 02 Bengkayang, 2) the constraints faced by the Principal in conducting academic supervision, and a solution to the academic supervision Principal can improve the professional competence of teachers of Religious Education Christians in SDN 02 Bengkayang. The informants are Principal, Christian Religious Education teacher, and fifth graders of SDN 02 Bengkayang Christians. Data were collected through interviews, observation and documentation. Technique authenticity of data using triangulation sources. Analyzed using an interactive model. The results showed that: 1) the academic supervision made Principal quite effective in improving teachers' professional competence Christian education reflected in an increasing. 2) Barriers experienced Principal in academic supervision is the lack of time to conduct academic supervision. 3) The solution of these obstacles is the delegation of tasks to senior teachers to conduct academic supervision.   Keywords: Effectiveness of supervision Academic, Professional Competence.  

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

jpdpb

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Journal of Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK) is a peer-reviewed journal which focuses on topics related to education and science in various teaching and learning fields. JPPK invites researchers, lecturers, teachers from various levels such as elementary and secondary levels of ...