Jurnal Nalar Pendidikan
Vol 4, No 1 (2016): JURNAL NALAR PENDIDIKAN

MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR PENDIDIKAN JASMANI MELALUI METODE CERAMAH PADA SISWA SD INPRES TA’BINJAI KABUPATEN GOWA

Masliah, ST. (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jun 2016

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (a) Peningkatan prestasi belajar pendidikan jasmani bagi siswa dengan diterapkannya metode ceramah, (b) Pengaruh metode ceramah terhadap motivasi belajar siswa. Penelitian ini menggunakan penelitian tindakan (action research) sebanyak dua putaran. Setiap putaran terdiri dari empat tahap yaitu : rancangan, kegiatan dan pengamatan. Refleksi dan refisi Sasaran penelitian ini adalah siswa kelas kelas III. Dari data diperoleh berupa hasil tes praktik , lembar observasi. Dari hasil analisa didapat bahwa rata-rata prestasi belajar siswa mengalami peningkatakan dari siklus I sampai II yaitu, siklus I (68%), siklus II (76%) untuk ranah psikomotorik, siklus I dan siklus II yakni (81%) dan (100%). Siklus I (75%) dan siklus II (100%) untuk ranah afktif, peningkatan ketuntasan belajar siswa dari siklus I sampai siklus II yaitu, siklus I (62%) dan siklus II (100%).Kata kunci: Hasil Belajar, Ceramah, Jasmani.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

nalar

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Nalar Pendidikan merupakan wadah publikasi hasil karya penelitian yang bersifat kependidikan yang diterbitkan oleh LPM Penalaran UNM. Jurnal ini diterbitkan dua kali setahun, terdiri atas 10 karya yang berasal dari dosen, guru, dan mahasiswa. Karya tulis yang diterbitkan dalam jurnal ini ...