Prima Aplikasi dan Rekayasa dalam Bidang Iptek Nuklir
Vol 1, No 1 (1999): April 1999

PENGEMBANGAN SISTEM SPEKTROSKOPI NUKLIR MENGGUNAKAN PHOTODIODA

Sri Mulyono Atmojo (P2PN - BATAN)



Article Info

Publish Date
03 Nov 2017

Abstract

ABSTRAKPENGEMBANGAN   SISTEM   SPEKTROSKOPI   NUKLIR   MENGGUNAKAN   PHOTODIODA.   Telah dilakukan  suatu  studi  perancangan  photodioda   sebagai  komponen  spektroskopi  nuklir.. Berdasar spesifikasi pokok: jangkau panjang gelombang foton yang dapat diserap antara 400-1000 nm,, arus photodioda 0.45 AIVv.  tegangan luaran 0.45  V/µW, frekuensi respon 4 kHz,  rise time 90 µsec.. Dengan sifat ini diharapkan dapat menggantikan PMT sebagai komponen spektroskopi nuklir.

Copyrights © 1999






Journal Info

Abbrev

prima

Publisher

Subject

Materials Science & Nanotechnology

Description

Jurnal Prima Aplikasi dan Rekayasa dalam Bidang Iptek Nuklir, Jurnal ilmiah diterbitkan oleh Pusat Rekayasa Perangkat Nuklir - BATAN Alamat Rekaksi: Pusat Rekayasa Perangkat Nuklir (PRPN) - ...