Widya Komunika: Jurnal Komunikasi Pendidikan
Vol 7 No 1 (2017): JURNAL KOMUNIKASI DAN PENDIDIKAN WIDYA KOMUNIKA

MODEL PEMBELAJARAN MELALUI FIELD TRIP DALAM PERKULIAHAN KOMUNIKASI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

Shinta Prastyanti (Jurusan Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jendral Soedirman)



Article Info

Publish Date
01 Jul 2017

Abstract

Komunikasi pemberdayaan masyarakat sebagai sebuah mata kuliah tidak hanyamempelajari teori saja, tetapi lebih kompleks daripada itu. Pemahaman mengenai masyarakatbeserta karakteristik dan segala persoalan yang ada di dalamnya menjadi sebuah kajian yangsangat menarik dan penting. Hal tersebut tidak bisa dipelajari di dalam kelas saja tanpamempertimbangkan kemungkinan kesenjangan antara teori dengan kenyataan yang terjadi dalammasyarakat. Model pembelajaran melalui Field Trip diharapkan dapat mengatasi kesenjangantersebut sehingga pemahaman mahasiswa akan mata kuliah ini menjadi lengkap dan mendalam.Field trip bermanfaat dalam meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam menganalisis sumberdaya baik sumber daya alam maupun sumber daya manusia, stakeholder yang terlibat, dan jugamengidentifikasi permasalahan beserta potensi solusinya.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

wk

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Library & Information Science Public Health Social Sciences

Description

Jurnal Widya Komunika membahas dan mengkaji tema-tema komunikasi dan pendidikan yang bersumber dari hasil penelitian maupun sumbang saran pemikiran atau pengkajian ilmiah dari semua akademisi, praktisi dan pemerhati masalah komunikasi dan dunia pendidikan. Fokus dan Bidang Kajian artikel-artikel ...