Cyberspace: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi
Vol 3, No 1 (2019)

PENERAPAN ALGORITMA KNUTH-MORRIS-PRATT PADA FITUR PENCARIAN DEFINISI ISTILAH STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PADA LEMBAGA PENJAMINAN MUTU UIN AR-RANIRY

Khairan AR Khairan (Pendidikan Teknologi Informasi, Universitas Islam Negeri Ar-Raniry)
Hendri Ahmadian (Pendidikan Teknologi Informasi, Universitas Islam Negeri Ar-Raniry)



Article Info

Publish Date
28 May 2019

Abstract

Tujuan dari Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan langkah penerapan algoritma Knuth-Morris-Pratt pada fitur pencarian “DEFENISI ISTILAH” SOP LPM UIN Ar-Raniry, serta mengukur tingkat efisiensi proses pencarian “DEFENISI ISTILAH” SOP. Tiga persoalan utama dalam penelitian ini yakni pembuatan sistem pencarian istilah SOP oleh User atau admin, dan penerapan algoritma Knuth Morris Pratt (KMP). Untuk memudahkan pemetaan persoalan, pada penelitian ini menggunakan diagram fishbone (ishikawa). Pengembangan sistem pencarian istilah SOP yang terdiri atas: xampp server, mozilla firefox, dan bahasa pemrograman PHP dan HTML. Berdasarkan hasil uji kelayakan sistem, fitur pencarian SOP ini layak untuk digunakan dan dapat meningkatkan efisiensi pencarian istilah SOP LPM, dengan nilai yang berada pada interval 61 – 80% dan dengan mean (rerata) 0.8 atau setara dengan 80%.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

cyberspace

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education Other

Description

Cyberspace: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi is an open access, peer-reviewed journal that will consider any original scientific article that expands the field of information technology education and various other related applied computer sciences themes. The journal publishes articles of ...