Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan Missio
Vol. 8 No. 2 (2016): Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan Missio

KURIKULUM 2013 DAN KEMAMPUAN PROFESIONALISME GURU DALAM MENERAPKANNYA

Marselus Ruben Payong (STKIP St. Paulus Ruteng)



Article Info

Publish Date
28 Jul 2016

Abstract

Kurikulum2013 (K-13) akan segera diberlakukan secara menyeluruh pada jenjang pendidikan dasar dan menengah diseluruh Indonesia. Implementasi K-13 menuntut kesiapan guru sebagai salah satu ujung tombak pentingterutama kemampuan profesionalnya. Dari analisis terhadap hasil-hasil pendidikan dan juga hasil-hasilpenilaian terhadap kompetensi guru (UKG) terutama kompetensi pedagogic dan kompetensi professionalpada 2015 memperlihatkan bahwa guru di Indonesia belum siap menerapkan K-13 secara efektif. Karena ituprogram peningkatan profesionalisme guru secara berkelanjutan merupakan salah satu cara untuk membuatguru semakin siap dalam menerapkan K-13 dalam pembelajarannya. Tulisan ini mengkaji dua hal penting:karakteristik K-13 dan kesiapan guru terutama kemampuan profesionalnya dalam menerapkan K-13.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

jpkm

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan Missio (JPKM) is published regularly twice a year in January and June by the Institute for Research and Community Service (LPPM), Santu Paulus College of Teacher Training and Education. This journal contains scientific articles from research in the fields of ...