Bitnet: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi
Vol 5 No 1 (2020): Bitnet: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi

Peningkatan Hasil Belajar Siswa Pada Mapel IPA KD.2 Memahami Cara Perkembangbiakan Makhluk Hidup Melalui Model Quantum Teaching Di Kelas VI SD Negeri 1 Sidorejo

Satiran Satiran (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2020

Abstract

Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas. Subjek penelitian adalah siswa kelas VI sebanyak 25 siswa. Prosedur penelitian ini dibagi menjadi dua tahapan yaitu tahap persiapan dan tahap pelaksanaan penelitian. Pada tahap pelaksanaan dibagai menjadi beberapa siklus, masing-masing siklus terdiri atas empat tahapan, yaitu perencanaan, pelaksanaan/tindakan, observasi dan refleksi. Penelitian Tindakan Kelas ini di lakukan dengan 2 siklus yakni siklus I terdiri dari 3 pertemuan, sedangkan siklus II dilakukan dengan 2 X pertemuan. Pada pertemuan ke 3 siklus I peserta didik yang mendapatkan hasil belajar di atas KKM ≥72 sebanyak 32 siswa atau 92,8%. Pada pertemuan ke 2 siklus II peserta didik yang mendapatkan hasil belajar di atas KKM ≥ 72 sebanyak 35 siswa atau 100%.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

bitnet

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education

Description

The publication of Bitnet: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi indeed participates in disseminating the results of research and review of science and technology development conducted by lecturers and researchers especially from UM Palangkaraya and other universities. This edition contains seven ...