MIX : Jurnal Ilmiah Manajemen
Vol 6, No 2 (2016): MIX: Jurnal Ilmiah Manajemen

SERVICE QUALITY DAN KEPUASAN KONSUMEN: STUDI EMPIRIS DAN IMPLIKASINYA PADA TOKO ONLINE

Ari Setiyaningrum (Unknown)
Herlin Hidayat (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2016

Abstract

Abstract: The purpose of this study is to analyze the effects of service qualitydimensions namely tangible, reliability, responsiveness, assurance, and empathy onconsumer satisfaction in the context of online shop. The primary data collection wasconducted by survey method through distributing the questionnaries to 117 consumers.Nonprobability sampling method with snowball sampling technique be used in thisstudy to recruit the respondents. By using the structural equation modelling withAMOS statistical software, this study indicated that empathy dimension was identifiedas the main determinant of consumer satisfaction toward online shop, while tangible,reliability, and responsiveness dimensions was not influenced consumer satisfactiontoward online shop. This study also indicated that assurance dimension has a negativeeffect on consumer satisfaction toward online shop.Keywords: service quality, empathy, consumer satisfaction, online shopAbstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dimensi-dimensiservice quality yang mencakup tangible, reliability, responsiveness, assurance, danempathy pada kepuasan konsumen dalam konteks toko online. Pengumpulan dataprimer dalam penelitian ini dilakukan dengan metode survei melalui pendistribusiankuesioner pada 117 konsumen. Metode penarikan sampel yang digunakan adalahnonprobability sampling dengan teknik snowball sampling. Dengan menggunakanmodel persamaan struktural dengan software statistik AMOS, penelitian inimenemukan bahwa dimensi empathy merupakan dimensi service quality yang menjadideterminan utama dari kepuasan konsumen terhadap toko online, sedangkan dimensitangible, reliability, dan responsiveness ditemukan tidak memengaruhi kepuasankonsumen terhadap toko online. Penelitian ini juga menemukan bahwa dimensiassurance berpengaruh negatif pada kepuasan konsumen terhadap toko online.Kata Kunci: service quality, empathy, kepuasan konsumen, toko online

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

Jurnal_Mix

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

MIX: Jurnal Ilmiah Manajemen is a journal that publishes the results of empirical research that has strong novelty with reference to the latest journals and contributes greatly to scientific development in the fields of Management: Finance, Marketing, Human Resources, and ...