Dielektrika : Jurnal Ilmiah Kajian Teori dan Aplikasi Teknik Elektro
Vol 3 No 1 (2016): DIELEKTRIKA

SIMULASI STABILITAS TRANSIEN SISTEM TENAGA LISTRIK SULSELRABAR MENGGUNAKAN PWS

Haripuddin . (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Mar 2018

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sistem tenaga listrik Sulselrabar dalam keadaan stabil atau tidak stabil jika terjadi gangguan ditinjau dari besarnya nilai sudut maksimum rotor generator, waktu, dan sudut pemutusan kritis.Studi kestabilan yang dilakukanketika terjadi gangguan tiga fasa simetris di masing – masing bus beban pada sistem tenaga listrik Sulselrabar dengan 9 (sembilan) pembangkit, di mana lama studi yang dilakukan adalah 2 detik dan gangguan dihilangkan setelah 0.2 detik.Hasilnya berupa perilaku pembangkit-pembangkit dalam sistem tenaga setelah terjadi gangguan ditampilkan dalam bentuk respon sudut rotor generator. Kata Kunci: Sistem tenaga, Respon sudut rotor generator

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

dielektrika

Publisher

Subject

Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Energy

Description

The Aims and scope of the Dielektrika are Power System, Telecommunication, electronics and computer of informatics, including: Electrical Power Systems, High Voltage Technology, Renewable Energy, Power Electronics, Sensing and Automation, Telecommunication system and technique, Signal Processing, ...