Jurnal Fisika Indonesia
Vol 23, No 1 (2019)

Komputasi Simbolik dengan REDUCE untuk Menentukan Validasi Silogisme dan Aplikasinya dalam Fisika

Arief Hermanto (Departemen Fisika, FMIPA – UGM)



Article Info

Publish Date
22 May 2020

Abstract

Silogisme adalah sebuah bentuk argumentasi dalam logika. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan program komputer dalam komputasi simbolik untuk menentukan validasi silogisme dan kemudian diaplikasikan dalam Fisika. Bahasa yang dipilih adalah REDUCE berdasarkan berbagai pertimbangan, salah satu di antaranya adalah karena REDUCE adalah bahasa yang open source. Pertimbangan lain adalah bahwa REDUCE sejak awalnya memang diciptakan untuk digunakan dalam fisika sehingga gaya bahasanya dirasakan lebih cocok untuk para fisikawan.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jfi

Publisher

Subject

Astronomy Earth & Planetary Sciences Education Energy Physics

Description

Jurnal Fisika Indonesia (JFI) Is an open access scientific peer-reviewed journal published by Department of Physics Universitas Gadjah Mada that publishes researches on Physics, covering both theory, experiments, computation and applied physics including geophysics. We have a mission to build ...