Humaniora
No 1 (1989)

Upaya Mencari Ciri Kata Majemuk dalam Bahasa Indonesia

Ariyanto Ariyanto (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Jul 2013

Abstract

Hingga saat ini telah dikenal adanya gabungan dua kata atau lebih yang membentuk satu kesatuan atau menimbulkan arti baru dengan nama kata majemuk. Di samping itu, perlu kiranya diturunkan batasan kata majemuk sebagaimana dirumuskan dalam Kamus Linguistik. Kata majemuk ialah gabungan morfem dasar yang seluruhnya berstatus sebagai kata yang mempunya pola fonologis, gramatikal, dan semantis yang khusus menurut kaidah bahasa yang bersangkutan; pola khusus tersebut membedakannya dari gabungan morfem dasar yang bukan kata majemuk. Pembahasan dalam tulisan ini adalah dalam rangka upaya mencari ciri kata majemuk dalam bahasa Indonesia, penulis batasi dari segi morfologi dan semantik.

Copyrights © 1989






Journal Info

Abbrev

jurnal-humaniora

Publisher

Subject

Humanities

Description

Humaniora focuses on the publication of articles that transcend disciplines and appeal to a diverse readership, advancing the study of Indonesian humanities, and specifically Indonesian or Indonesia-related culture. These are articles that strengthen critical approaches, increase the quality of ...