Muhammadiyah Riau Accounting and Business Journal
Vol 1 No 1 (2019): Muhammadiyah Riau Accounting and Business Journal: Oktober - Maret

Sosialisasi, Persuasi, Involvement dan Minat Investasi di Pasar Modal: Studi Kasus pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Riau

Perdana, Randy Afyan (Unknown)
Ramashar, Wira (Unknown)
Perdana, Riky (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh sosialisasi, persuasi dan involvement terhadap minat investasi di pasar modal baik secara parsial maupun secara simultan. Objek dari penelitian ini adalah mahasiswa program studi Akuntansi Universitas Muhammadiyah Riau. Metode pengambilan sampel menggunakan purposive sampling dengan jumlah sampel yang memenuhi kriteria sebanyak 70 mahasiswa dan uji analisis data menggunakan metode regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa sosialisasi berpengaruh terhadap minat investasi di pasar modal, persuasi tidak berpengaruh terhadap minat investasi di pasar modal, involvement berpengaruh terhadap minat investasi di pasar modal, dan sosialisasi, persuasi dan involvement secara simultan berpengaruh terhadap minat investasi di pasar modal.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

MRABJ

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Muhammadiyah Riau Accounting & Business Journal (MRABJ) is published by the Faculty of Economics and Business Universitas Muhammadiyah Riau. MRABJ Published twice a year in April and October. MRABJ is a media of communication and reply forum for scientific works especially concerning the field of ...