Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi sumber daya manusia pendidik pada Sekolah Dasar Negeri Nurul Ilmi Kabupaten Banyuasin. Penelitian ini juga menggunakan metode kualitatif dengan menggunakan teknik wawancara, pengamatan, dan studi dokumen guna menggali informasi, serta kondisi riil lapangan. Penelitian ini menyimpulkan bahwa pengembangan sumber daya manusia melalui 9 tahapan yang terdiri dari pengembangan kompetensi pedagogik, profesional, sosial, dan kepribadian.
Copyrights © 2020