Al - Tadabbur: Jurnal Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir
Vol 5, No 01 (2020): Al-Tadabbur: Jurnal Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir

TAFSIR AL-JHILIYYAH DALAM PERSPEKTIF LINTAS MUFASSIR

Maya, Rahendra (Unknown)
Nurdin, Irfan Bahar (Unknown)
Heryanto, Budi (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Jun 2020

Abstract

Term Al-jhiliyyah terdapat dalam empat ayat dan empat surat dalam Al-Quran. Artikel ini mengkaji dan menganalisis penafsiran ayat-ayat Al-jhiliyyah tersebut menurut perspektif berbagai mufassir otoritatif dalam karya-karyanya yang populer. Dalam Q.S. li Imrn [3]: 154, jahiliyah adalah persangkaan jahiliyah (zhann Al-jhiliyyah). Dalam Q.S. Al-Midah [5]: 50, jahiliyah berwujud tatanan/sistem hukum yang diberlakukan (hukm Al-jhiliyyah). Dalam Q.S. Al-Ahzb [33]: 33, jahiliyah berbentuk tradisi memamerkan keindahan tubuh/aurat (tabarruj Al-jhiliyyah). Sedangkan dalam Q.S. Al-Fath [48]: 26, jahiliyah merupakan semangat fanatisme yang tidak benar (hamiyyah Al-jhiliyyah).

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

alt

Publisher

Subject

Social Sciences Other

Description

Al-Tadabbur: Jurnal Ilmu Al-Quran dan Tafsir: is a peer review of a national journal published by the Tarbiyah Department of Al Hidayah Islamic High School in Bogor in an Islamic Education study program. This journal focuses on issues of Qur'anic science and ...