SABILARRASYAD
Vol 4, No 1 (2019): SABILARRASYAD: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Kependidikan

PENGELOLAAN LITERASI DALAM MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN

Dalimunthe, Masroma (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Jun 2020

Abstract

Dalam dunia pendidikan khususnya, tulisan mutlak diperlukan. Bukubukupelajaran maupun buku bacaan yang lainnya merupakan saranauntuk belajar para peserta didik di lembaga-lembaga sekolah mulaitingkat dasar sampi perguruan tinggi. Tanpa tulisan dan membaca, prosestransformasi ilmu pengetahuan tidak akan bisa berjalan. Hal inimenunjukkan betapa pentingnya tulisan, budaya membaca, serta menulisdi kalangan masyarakat. Oleh karenanya, kita harus terus berupayamendorong serta membimbing para generasi muda termasuk pelajar danmahasiswa untuk membudayakan kegiatan Literasi.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

Publisher

Subject

Education Social Sciences Other

Description

Salah satu poin penting dalam menjalankan fungsi Tridharma Perguruan Tinggi oleh dosen adalah melaksanakan penelitian dan mempublikasikan hasil pemikiran serta analisisnya tersebut. Kinerja dosen yang selanjutnya menjadi kinerja jurusan, fakultas dan perguruan tinggi sangat dipengaruhi oleh seberapa ...