Phi : Jurnal Pendidikan Fisika dan Terapan
Vol 3, No 2 (2017)

Magnetohidrodinamika pada Selinder Sembarang dengan Kelengkungan dan Puntiran

Hamdan, Abd Mujahid (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Jul 2020

Abstract

Koordinat Germano telah digunakan untuk menjelaskan dinamika fluida pada geometri selinder sembarang. Sistem koodinat tersebut jugatelah digunakan pada geofisika dan bidang keteknikan lainnya, seperti untuk menjelaskan longsoran salju dan aliran fluida pada pipa heliks. Namun, belum pernah dilakukan penelitian mengenai magnetohidrodinamika pada geometeri tesebut. Pada makalah ini, dengan menggunakan sistem koordinat tersebut disajikan persamaan kontinuitas dan kelestarian momentum magnetohidrodinamika baik yang ideal maupun yang memperhitungkan visikositasya.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

jurnalphi

Publisher

Subject

Earth & Planetary Sciences Education Engineering Physics Other

Description

Jurnal Phi teregistrasi dengan ISSN : 2549-7162 (daring) dan ISSN : 2460-4348 (cetak) adalah jurnal yang mempublikasikan hasil-hasil riset dalam lingkung fisika dan pendidikan fisika yang berdampak pada pengetahuan dan teknologi. Kami tidak menerima tulisan yang masih berupa hasil pendahuluan atau ...