Jurnal Imajinasi
Vol 1, No 3 (2004)

IKAN SEBAGAI IKON

Subiantoro, Benny (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Mar 2012

Abstract

Abstrak Ikon adalah sebuah tanda yang memiliki kemiripan rupa antara tanda dan hal yang diwakilinya sekaligus sebagai tanda yang dapat berfungsi dengan cara memiripkan objeknya yang terwujud sebagai kesamaan dalam beberapa kualitas dan kesesuaian rupa yang terungkap oleh tanda itu sendiri. Ikan adalah makhluk Tuhan yang gemulai dan dinamis, memiliki daya pikat penciptaan estetis melalui bentuk wujud, karakter, dan keganasannya menjadi sebuah penggambaran simbol pada perilaku kehidupan manusia. Kata kunci: Ikan, ikon, tanda, simbol, penciptaan, karya seni.

Copyrights © 2004






Journal Info

Abbrev

imajinasi

Publisher

Subject

Arts Humanities

Description

Jurnal Imajinasi FSD UNM diterbitkan oleh Fakultas Seni dan Desain Universitas Negeri Makassar. Artikel dikelola dengan proses Double Blind Peer Review dengan akses terbuka atau dapat didowload secara fullpaper. Jurnal Imajinasi menerbitkan artikel pada bidang Seni, Pendidikan Seni dan Desain, ...