Teodolita: Media Komunikasi Ilmiah di Bidang teknik
Vol 17, No 1 (2016)

ANALISA K ONTINUITAS NON- LINIER PRACETAK-BALOK GIRDER BETON PRATEGANG DENGAN LANTAI DAN D IAFRAGMA C OR DI TEMPAT

RENI SULISTYAWATI (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Jun 2016

Abstract

Penelitian Analisis dilakukan untuk menentukan dan mengetahui kinerja dari Sambungan menerus pada BetonPracetak-Balok Girder Beton Prategang dengan lantai yang dicor di tempat, dengan adanya penulangan momenpositif pada diafragma menerus. Dengan bantuan analisis yang berdasarkan fleksibilitas dapat diperkirakanmomen tahanan terhadap waktu dan efektifitas sambungan menerus pada saat pelayanan beban hidup.Pemodelan mencangkup respon beda nonlinier tegangan-regangan diafragma menerus dan balok-lantai denganpenampang komposit dan perubahan kekakuan akibat pengaruh waktu.Penelitian ini mengkonfirmasikan penemuan-penemuan yang lalu bahwa total momen pada tengah bentang sangattergantung secara “Virtual” dengan jumlah tulangan momen positif yang digunakan. Hal ini, bagaimanapun tidakberarti bahwa momen positif pada sambungan tidak penting. Retak pada diafragma akibat adanya sambunganmereduksi secara menyolok efektivitas kontinuitas untuk pelayanan beban hidup, dan menimbulkan permasalahanketahanan.Berdasarkan hasil analisa ini, jumlah minimum tulangan momen positif direkomendasikan untuk menghindarikehilangan yang berarti dari kontinuitas dan untuk mengontrol keretakan pada diafragma pada saat beban layan.Kata-kata Kunci / Key words : Sambungan menerus, balok girder beton prategang, kinerja sambungan pracetak

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

JT

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Transportation Other

Description

Teodolita adalah jurnal imiah Fakultas Teknik Universitas Wijayakusuma Purwokerto yang merupakan wadah informasi berupa hasil penelitian, studi literatur maupun karya ilmiah terkait. Jurnal Teodolita terbit 2 kali setahun pada bulan Juni dan Desember. Memuat materi yang membahas tentang ilmu-ilmu ...