El-Wasathiya: Jurnal Studi Agama
Vol. 1 No. 1 (2013)

ASURANSI SYARIAH (Analisa Historis Prinsip-prinsip Asuransi Syari’ah Perspektif Manhaj Al-Kully)

Puspita Ningrum, Ririn Tri (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Jun 2013

Abstract

Seiring pesatnya kajian tentang ekonomi Islam, ternyata diiringi juga oleh perkembangan praktik riil ekonomi Islam, contohnya adalah perbankan Syariah, reksadana Syariah, pasar modal Syariah, obligasi Syariah, dan juga asuransi Syariah. Asuransi Syariah, sebagaimana fokus kajian pada makalah ini, juga mengalami perkembangan yang sangat pesat walau tidak sepesat perkembangan perbankan Syariah. Akan tetapi fenomena perkembangan asuransi Syariah ternyata menimbulkan berbagai ragam pandangan. Hal ini tidak terlepas dari cara pandang atau metodologi penarikan hukum terhadap praktek asuransi Syariah itu sendiri. Kertas kerja ini akan membahas mengenai asuransi Syari’ah khususnya pada sisi historisnya dalam perspektif manhaj al-kully

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

washatiya

Publisher

Subject

Religion Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

El-Wasathiya: Journal of Religious Studies is a scientific journal which contains articles and working papers that discuss about religious studies in a portrait of the contemporary problems of the Ummah. The El-Wasathiya Journal was published by the Research and Community Service Center (P3M) of the ...