Hasil ulangan kelas VI menunjukkan tingkat penguasaan siswa terhadap materi pelajaran masihrendah. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keberhasilan siswa dalam pembelajaran IPApada KD sistem tata surya bilamana guru menggunakan metode Cooperative Learning tipe Jigsaw.Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus, yang tiap siklusnya terdiri dari tahap perencanaan,pelaksanaan, pengamatan, dan re.. eksi. Adapun subyek penelitian adalah siswa kelas VI SD NegeriDukuhwaru 01 Kecamatan Dukuhwaru Kabupaten Tegal tahun 2011/2012 dengan jumlah sisasebanyak 42 siswa. Sumber data berasal dari hasil tes siswa dan lembar observasi. Pada penelitianini menggunakan teknik analisis deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasilbelajar siswa pada siklus I dan siklus II mengalami peningkatan. Peningkatan juga terjadi padaaktivitas siwa yaitu dalam kategori sangat aktif, serta kemampuan guru dalam mengajar dalamkategori baik. Kesimpulannya yaitu model cooperative learning tipe jigsaw dapat meningkatkanhasil belajar siswa, aktivitas siswa dan kemampuan guru dalam mengajar.
Copyrights © 2012