Jurnal Penelitian dan Pembelajaran Fisika
Vol 6, No 1 (2020)

Pengembangan Media Pembelajaran Menggunakan Aplkasi Mindjet Mindmanager dalam Pembelajaran Fisika

Gusweri, Siska (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jul 2020

Abstract

Mindjet MindManager merupakan sebuah aplikasi pemetaan pikiran setiap cabang subtopik dapat di linkan kebarbagai aplikasi pendukung seperti vidio, powerpoint, word, macro media flash, dan tools, Sehingga dapat menarik perhatian, semngat dan motivasi peserta didik dalam mengikuti pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengahasilkan media pembelajaran fisika menggunakan aplikasi Mindjet MindManager yang valid dan praktis. Metode yang diterapkan adalah penelitan pengembangan yang mengacu pada rumusan 4D. Hasil validatas media pembelajaran berkategori sangat valid dengan presentase 88%. Sedangakan untuk hasul kepraktisan media berkategori sangat praktis dengan presentase 83,33%. Data tersebut menunjukkan media pembelajran menggunakan aplikasi Mindjet MindManager dala pembelajaran fisika dapat membantu peserta didik dan pendidik dalam proses belajar mengajar.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jppf

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika adalah jurnal yang berisi artikel-artikel bidang ilmu Pendidikan fisika. Jurnal ini mempublikasikan hasil penelitian yang original. Jurnal ini merupakan suatu sarana publikasi hasil riset dan pengembangannya di bidang pendidikan fisika. Jurnal ini terbit secara ...